Biro Manajemen Data dan Kesekretariatan (Mentari) merupakan biro yang bertanggung jawab terhadap administrasi seperti surat menyurat, proposal, inventarisasi barang-barang Salam UI, dan bertanggung jawab terhadap ruang sekretariat Salam UI.
- Bertanggung jawab terhadap ketertiban administrasi Salam UI dengan menyusun pedoman dan Standard Operating Procedure (SOP) dalam administrasi dan inventarisasi.
- Bertanggung jawab terhadap pengelolaan barang/inventarisasi aset yang dimiliki oleh Salam UI