Salam UI bersama Pahlawan Garda Terdepan melawan Covid-19
Posted onUKM Kerohanian Nuansa Islam Mahasiswa UI (Salam UI) turut mengambil peran di masa pandemi Covid-19 yang sudah menimpa Indonesia sejak 1 bulan terakhir. Salah satu upaya yang bisa dilakukan adalah dengan melakukan penggalangan dana untuk membantu tenaga medis, selaku pahlawan di garis terdepan dalam menangani pasien Covid-19. Sampai saat ini, Salam UI telah melakukan […]